Merk Dagang Insektisida Golongan Karbamat, Organofosfat, Piretroid(Piretrin) dan Organoklorin
Daftar Merk Insektisida Golongan Karbamat, Organofosfat, Piretrin dan Organoklorin Pestisida - Hingga saat ini pestisida/insektisida masih dianggap sebagai faktor penentu keberhasilan budidaya pertanian. Biaya pembelian pestisida/insektisida merupakan pengeluaran wajib yang harus dipersiapkan sebelum budidaya tanaman dilakukan. Di pasaran tersedia banyak…